Monday, June 6, 2016

Cara Flash Mito a68

Cara Flash Mito a68

Cara Flash Mito a68 fantasy power karena kerusakan software dapat di sebabkan karena gagal root atau gagal upgrade, di sini pasuryo.com akan bebagi cara flash mito a68 fantasy power dengan menggunakan sp flashtool, saya menggunakan sp flashtool karna cpu yang di gunakan oleh handphone mito a68 fantasy power mediatek (MTK),untuk tutorial lengkapnya langsung saja simak tahap demi tahap ini.

Bahan bahan:

Tutorial lengkap flashing mito a68:

  1. extract dan extract juga spflashtoolnya
  2. pastikan btrei minimal 50%
  3. jalankan Flash_Tool.exe 
  4. klik di scatter loading dan diisi dari scatter dalam folder firmware yg didownload tadi
  5. pastikan semua tercentang, kecuali cache dan data gpp, untuk prealoder jgn centang dulu
  6. jika gagal coba centang preloader
  7. klik download only, jika tidak bisa coba "firmware upgrade"
  8. sambungin hh ke pc
  9. tunggu sampai keluar lingkaran hijau OK
  10. sekarang hp agan sudah balik seperti baru lagi.
Frimware sudah pernah saya coba, jika mengalami kegagalan bukan tanggung jawab dari kami.
Kami hanya bisa membantu dari komentar.

Cara Flash Mito a68 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: pasuryo.com

3 komentar:

Hendrik said...

trims membantu, sedikit tambahan, bila sudah diflash dan hanya muncul logo mito. maka hhnya perlu di wipe data, dan itu berhasil sudah tak praktekkan.

Unknown said...

Tapi punya ane gk di baca sama pc, ada yg punya solusi gk ya

Unknown said...

Gan mau tanya, apabila sudah di flash terus di nyalakan muncul logo mito terus, nah itu kenapa gan? Harus diapain lagi gan?